29 Oktober 2012

Kehalalan Produk-produk Oriflame

Untuk produk-produk yang dipasarkan di negara yang mayoritas penduduknya adalah muslim termasuk Indonesia, masalah kehalalan produk-produk menjadi sesuatu yang patut dipertimbangkan. Makanya untuk produk-produk yang mau dipasarkan di Indonesia, pasti perlu diperiksa oleh badan-badan terkait yang memastikan apakah produk-produk itu layak berada di pasaran, apakah produk-produk itu aman dikonsumsi oleh masyarakat. Produk-produk Oriflame tentu tidak luput dari pemeriksaan ini.


Alhamdulillah produk-produk Oriflame telah lulus uji di BPOM (Badan Pengawasan Obat dan Makanan) divisi produk Kosmetik, dengan keluarnya nomor-nomor izin BPOM di setiap produk Oriflame. Bahkan, BPOM telah mengeluarkan izin kehalalan produk-produk Oriflame. Tapi kok ga ada label halal dari MUI ya.... Karna produk oriflame kan tidak dimakan, melainkan diaplikasikan pemakaiannya.

Izin kehalalan produk Oriflame ini disebutkan dalam surat resmi dari Director of Regulatory & Technical Affairs Research & Development Department Oriflame Global dibawah ini:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KATALOG ORIFLAME OKTOBER 2019

Katalog harga dan promo oriflame terbaru Oktober 2019 Berlaku 1 - 31 Oktober 2019 Untuk pemesanan hubungi Eka : WA 085216196346 atau ...